Berburu Kuliner Ekstra Pedas ala Rumah Makan Mbah Jingkrak
Kuliner Asik - Rumah makan Mbah Jingkrak,
mempunyai lokasi di Jalan Kaliurang KM. 9,5 Jogja, tepat diseberang pom bensin. Rumah
makan Mbah Jingkrak di bangun dengan nuansa jawa dengan menu masakan berupa
makanan rumahan dan juga rasa pedas.
Nama Mbah jingkrak sendiri sudah sangat mengelitik saat mendengarnya terlebih jika kita datang ke rumah makan ini. Sesuai namanya didepan pintu masuk terdapat patung seorang perempuan tua atau nenek yang jingkrak dalam bahasa Indonesia kurang lebih berarti meloncat kegirangan.
Tak kalah dengan nama menu yang disajikan pun mempunyai nama yang unik, ada yang dinamakan oseng tempe setan, pitik rambut setan, sambal iblis, teri buto ijo, ayam kawul dan masih banyak nama nama yang nyentrik. Walaupun nama-nama yang dipilih untuk menu makanannya kelihatan serem semua, tapi rasanya sangat enak dan nikmat serta rasa dominan pedasnya.
Namun jika anda tidak menyukai yang pedas bukan berarti disini tidak menyediakan menu untuk anda, karena rumah makan Mbah Jingkrak akan selalu memperhatikan kepuasan pelanggannya. Seperti halnya masakan yang pedas dengan berbagai macam jenis yang aneka masakan yang manis, gurih dan berbagai rasa walalupun kesemuanya tetap menggunakan cabai sebagai garnish. Rumah makan mbah jingkrak mengutamakan juga makanan sehat yakni semua masakan tidak menggunakan pengawet.
Nama Mbah jingkrak sendiri sudah sangat mengelitik saat mendengarnya terlebih jika kita datang ke rumah makan ini. Sesuai namanya didepan pintu masuk terdapat patung seorang perempuan tua atau nenek yang jingkrak dalam bahasa Indonesia kurang lebih berarti meloncat kegirangan.
Rumah Makan Mbah Jingkrak |
Tak kalah dengan nama menu yang disajikan pun mempunyai nama yang unik, ada yang dinamakan oseng tempe setan, pitik rambut setan, sambal iblis, teri buto ijo, ayam kawul dan masih banyak nama nama yang nyentrik. Walaupun nama-nama yang dipilih untuk menu makanannya kelihatan serem semua, tapi rasanya sangat enak dan nikmat serta rasa dominan pedasnya.
Namun jika anda tidak menyukai yang pedas bukan berarti disini tidak menyediakan menu untuk anda, karena rumah makan Mbah Jingkrak akan selalu memperhatikan kepuasan pelanggannya. Seperti halnya masakan yang pedas dengan berbagai macam jenis yang aneka masakan yang manis, gurih dan berbagai rasa walalupun kesemuanya tetap menggunakan cabai sebagai garnish. Rumah makan mbah jingkrak mengutamakan juga makanan sehat yakni semua masakan tidak menggunakan pengawet.
Tempat ini
menyediakan hall utama yang berkapasitas hingga 300 Pax dan Rumah makan Mbah Jingkrak
menyediakan juga paket dus, prasmanan meeting hingga outside catering. Fasilitas
yang mendukung kenyamanan anda dalam bersantap di rumah makan mbah Jingkrak
berupa parkiran yang luas, meeting room, play ground sehingga putra-putri anda
bisa bermain, mushola dan tentu saja free hotspot area juga tersedia.
Ketenaran
rumah makan Mbah Jingkrak tidak hanya di Yogyakarta ini terbukti dengan dapat
dijumpainya dibeberapa daerah di tanah air sudah membuka cabang. Diantaranya
adalah Mbah Jingkrak Semarang, Mbah Jingkrak Madiun, Mbah Jingkrak Jakarta
(Setiabudi) dan Mbah Jingkrak Bandung.
Rumah makan mbah jingkrak buka mulai pukul 10.00 sampai dengan pukul 22.00 wib
setiap harinya. Untuk masalah harga anggaran yang dikeluarkan ditanggung tidak
akan membuat kantong anda jebol, yakni mulai Rp. 25.000 hingga Rp. 40.000 untuk
sekali makan.
Baca juga: 14 Tempat Makan Keluarga di Jogja yang Enak dengan Nuansa Alam
Penasaran dengan semua menu yang aneh aneh dan ingin menuntaskan dahaga akan cabai dengan rasa ekstra pedasnya silahkan mengunjungi rumah makan mbah jingkrak sebagai makan siang ataupun makan malam bersama relasi ataupun keluarga besar anda.
Baca juga: 14 Tempat Makan Keluarga di Jogja yang Enak dengan Nuansa Alam
Penasaran dengan semua menu yang aneh aneh dan ingin menuntaskan dahaga akan cabai dengan rasa ekstra pedasnya silahkan mengunjungi rumah makan mbah jingkrak sebagai makan siang ataupun makan malam bersama relasi ataupun keluarga besar anda.